Perbaikan data sembako dan BST secara online
Perbaikan data sembako dan BST secara online
SADANG-Telah dilaksanakan Perbaikan data sembako dan BST
secara online di Pendopo Kecamatan Sadang pada hari rabu (04/03/2021). Hadir Kasi
Yamum Kesos Kecamatan Sadang dan staf, TKSK Sadang, Operator Desa Se-Kecamatan
Sadang.
Melakukan bimtek pendampingan kepada Operator Desa untuk
melakukan Perbaikan data melalui SIKS NG online. Untuk itu hal yang perlu
diperhatikan sebagai berikut :
1.Perbaikan NIK
2. Pastikan apakah memiliki ahli waris
3. Dipastikan apakah rekening yang digunakan
merupakan milik ysb atau berbeda
4. Pengurus ganda NIK dan beda nama
5. Anggota keluarga dengan nik ganda harus
diperbaiki
6. Nama di SISK NG harus Sesuai KTP
Dalam kegiatan mematuhi protokol Kesehatan.
---- Berita Terkait ----